■ Periksa mata secara teratur 6 bulan sekali, terutama bagi mereka yang berusia 40 tahun ke atas; waspada bila mata mendadak merah, kepala pusing, dan perut mual, atau melihat pelangi; dan segeralah pergi ke dokter.
■ Meminimalisasi faktor risiko. Cobalah senantiasa hidup sehat dengan berolahraga dan jangan membaca di tempat gelap atau sambil tidur. Beberapa ahli glaukoma mengatakan, olahraga seperti aerobik bagus untuk menurunkan TIO dan memperlancar sirkulasi darah ke retina dan saraf optik.
■ Penggunaan sunglass atau kacamata dengan lensa berwarna bisa membantu mengurangi efek silau. Lensa berwarna kuning, amber (kuning sawo), atau cokelat adalah pilihan terbaik untuk menangkal sinar dari lampu yang berpijar. Di siang hari yang terik, gunakan kacamata dengan lensa berwarna cokelat
0 komentar:
Posting Komentar