Provider

Selasa, 29 November 2011

SEJARAH ADOBE PHOTOSHOP

Adalah kakak-beradik thomas dan john knoll memulai pengembangan photoshop di tahun (1987). versi 1 dirilis oleh adobe pada tahun (1990). versi awal photoshop yang diberi nama ''knoll software'' dirilis sebelum kerja sama dengan adobe resmi dibuat . photoshop versi pertama di urutkan 1.4 MB. lebih jauh , aplikasi photoshop 0.63 lengkap dengan manual online dapat disimpan dalam disket dan bahkan masih menyisakan 200kb ''disk space'' bebas


meskipun pada awalnya photoshop dirancang untuk menyunting gambar untuk cetakan berbasis-kertas , photoshop yang ada saat ini juga dapat digunakan untuk memproduksi gambar untuk (World Wide Web ). beberapa versi terakhir juga menyertakan aplikasi tambahan , (adobe image Ready ) , untuk keperluan tersebut .

0 komentar:

Posting Komentar